March 30, 2017

Cara Download Google Chrome Offline Installer Official

Hai sobat Thobib Lab. Ngomong ngomong kalian pasti sering berselancar di internet pasti tidak asing lagi dengan Google Chrome. Yaps Google Chrome merupakan aplikasi browser buatan google yang dirilis pada 02 September 2008. Google Chrome sampai sekarang termasuk browser yang penggunanya paling banyak setelah Mozila Firefox. di waktu ini admin akan bagikan Cara Download Google Chrome Offline Installer Official.




Berikut Langkah - Langkahnya :

1. Buka Browser anda
2. Masuk ke link berikut:
    https://www.google.com/intl/id/chrome/browser/desktop/index.html?standalone=1

3. Lalu pilih Unduh Chrome.


4. Pilih Setuju dan Pasang


5.  Kemudian sobat akan di bawa ke halaman " Terimakasih kasih telah mengunduh Chrome ", lalu tunggu sampai ta,pilan download keluar.


Demikian tentang Cara Download Google Chrome Offline Installer Official Sekian dan Terimakasih. Selamat Mencoba.

No comments: